Mata Kuliah ini menjelaskan pengertian, sejarah dan metode psikologi serta menguraikan teori-teori dalam psikologi yang mencakup belajar, motivasi, presepsi, sikap, kepribadian, dinamika kelompok, dan hubungan interpersonal. 

Setelah mempelajari mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami teori-teori dalam psikologi dan mampu menerapkan teori-teori tersebut dalam perpustakaan, lembaga informasi, serta dalam kehidupan sehari-hari.