Setelah mempelajari mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami, menganalisis Lembaga Keuangan Syariah, diantaranya; 1) Dasar Hukum dan aspek fundamental Lembaga Keuangan Syariah di Indonesia. 2) Perbankan syariah dan Unit Usaha Syariah. 3) Bank Pembiayaan Rakyat Syariah. 4) Fintech & Bank Wakaf Mikro. 5) Sukuk / Obligasi syariah. 6) Pasar Modal Syariah / Saham Syariah. 7) Reksadana Syariah. 8) Perusahaan Pembiayaan Syariah. 9)Asuransi Syariah. 10) Pegadaian Syariah. 11) Dana Pensiun. 12) Baitul Mal Wat Tamwil / Koperasi Syariah. 13) Lembaga Zakat dan Wakaf