Mata kuliah Teori Akuntansi secara garis besar menjelaskan filosopi dasar tentang teori akuntansi yang dilihat baik dari sisi positip dan normatifnya bagi mahasiswa S1 Akuntansi. Pokok Bahasan yang bahas pada mata kuliah ini diberiengenkan pengetahuan dasar mengenai konsep dasar teori akuntansi, sejarah perkembangan teori akuntansi, struktur teori akuntansi, Sifat dan pengguna Akuntansi, perekayasaan Pelaporan Keuangan, Kerangka Konseptual Akuntansi Keuangan, Standar Akuntansi Keuangan dan berbagai kasus yang terkait dengan teori akuntansi baik dari sisi normatif maupun positif.