Mata kuliah ini mengkaji tentang konsep dasar bimbingan dan konseling anak usia dini, sejarah bimbingan dan konseling anak usia dini, jenis layanan BK di Lembaga PAUD serta pengaplikasiannya, strategi dalam BK, ragam bidang bimbingan konseling, tahapan bimbingan konseling AUD secara umum, model bimbingan dan konseling anak usia dini, model bimbingan dan konseling anak usia dini, media-media atau aktivitas yang digunakan dalam konseling anak usia dini, karakteristik perkembangan dan tugas perkembangan AUD, permasalahan AUD sebagai bekal calon guru professional di lembaga PAUD.