Mata kuliah ini membahas tentang hakekat ilmu politik, teori politik, kekuasaan, kewenangan dan legitimasi serta negara dan pemerintah. Selanjutnya, setelah memahami konsep dasar ilmu politik dikembanhgkan pada pembahasan tentang demokrasi, kelas-kelas sosial, gerakan-gerakan sosial, partai-partai dan aksi politik.